InFocus IN124STa manual Pernyataan Pemenuhan, Merek Dagang, Peringatan FCC, Peringatan CE, Kanada

Page 2

Pernyataan Pemenuhan

Produsen: InFocus Corporation, 13190 SW 68th Parkway, Suite 200, Portland, Oregon 97223-8368 AS

Kami menyatakan di bawah tanggung jawab kami sepenuhnya bahwa proyektor ini telah mematuh petunjuk dan norma berikut:

Petunjuk ErP 2009/125/EC Petunjuk EMC 2004/108/EC

EMC: EN 55022, EN 55024, EN 61000-3-2, EN 61000-3-3 Petunjuk Tegangan Rendah 2006/95/EC

Keselamatan: IEC 60950-1: 2005;EN 60950-1:2006 +A11:2009

Merek Dagang

Apple, Macintosh, dan PowerBook adalah merek dagang atau merek dagang terdaftar dari Apple Computer, Inc. IBM adalah merek dagang atau merek dagang terdaftar dari International Business Machines, Inc. Microsoft, PowerPoint, dan Windows adalah merek dagang atau merek dagang terdaftar dari Microsoft Corporation. Adobe dan Acrobat adalah

merek dagang atau merek dagang terdaftar dari Adobe Systems Incorporated. DLP®, DLP Link, dan logo DLP adalah merek dagang terdaftar dari Texas Instruments dan BrilliantColor™ adalah merek dagang dari Texas Instruments. InFocus, In Focus, dan INFOCUS (disesuaikan) adalah merek dagang terdaftar maupun merek dagang dari InFocus Corporation di Amerika Serikat dan negara lain.

CATATAN: Produk ini adalah peralatan listrik dan elektronik yang sesuai dengan Petunjuk "WEEE" (Limbah Peralatan Listrik dan Elektronik) (2002/96/ EC) di Uni Eropa. Petunjuk WEEE mengharuskan peralatan dikumpulkan dan dikelola secara terpisah dari limbah rumah tangga biasa di semua negara bagian anggota UE. Ikuti panduan dari pejabat lingkungan setempat atau tanya toko tempat Anda membeli produk tentang pilihan pengumpulan maupun daur ulang.

Peringatan FCC

Perangkat ini mematuhi pasal 15 dari Aturan FCC. Pengoperasian tunduk pada dua kondisi berikut: (1) Perangkat ini tidak menyebabkan gangguan berbahaya, dan (2) perangkat ini harus dapat menerima gangguan yang dapat menyebabkan pengoperasian yang tidak diinginkan.

Catatan: Peralatan ini telah diuji coba dan telah memenuhi batas perangkat digital Kelas B, sesuai dengan pasal 15 dari Aturan FCC. Batas ini dirancang untuk memberi perlindungan yang wajar terhadap gangguan berbahaya untuk pemasangan di perumahan. Peralatan ini menghasilkan, menggunakan, dan dapat memancarkan energi frekuensi radio serta, jika tidak dipasang dan digunakan sesuai petunjuk, dapat menyebabkan interferensi berbahaya terhadap komunikasi radio. Namun demikian, tidak ada jaminan bahwa gangguan tidak akan terjadi dalam pemasangan tertentu. Jika peralatan ini menyebabkan gangguan berbahaya kepada penerimaan radio atau televisi, yang dapat ditentukan dengan menghidupkan dan mematikan peralatan, pengguna didorong untuk mencoba gangguan dengan satu atau beberapa tindakan berikut:

--Arahkan kembali atau pindahkan lokasi antena penerima. --Tambahkan pemisah di antara peralatan dan penerima.

--Sambungkan peralatan ke dalam outlet pada sirkuit yang berbeda dari yang tersambung ke penerima.

--Tanyakan kepada penyalur atau teknisi radio/TV untuk memperoleh bantuan.

Perubahan atau modifikasi yang tidak disetujui secara jelas oleh InFocus Corporation dapat membatalkan wewenang untuk mengoperasikan peralatan.

Peringatan CE

Produk ini dianggap Kelas A untuk pasar UE.

Kanada

Peralatan digital Kelas B ini telah mematuhi Canadian ICES-003. Cet appareil numérique de la classe B est conforme à la norme NMB-003 du Canada.

Perangkat ini sesuai dengan RSS-210 Peraturan Kanada Industri. Pengoperasian harus mematuhi dua ketentuan berikut:

1)perangkat ini tidak boleh mengakibatkan interferensi dan

2)perangkat ini harus menerima interferensi apapun yang ditangkap, termasuk interferensi yang dapat mengakibatkan pengoperasian perangkat yang tidak diinginkan.

Ce dispositif est conforme à la norme CNR-210 d'Industrie Canada applicable aux appareils radio exempts de licence. Son fonctionnement est sujet aux deux conditions suivantes:

(1)le dispositif ne doit pas produire de brouillage préjudiciable, et

(2)ce dispositif doit accepter tout brouillage reçu, y compris un brouillage susceptible de provoquer un fonctionnement indésirable.

1

Image 2
Contents Page Peringatan FCC Pernyataan PemenuhanMerek Dagang Peringatan CEPersetujuan Agensi Daftar Isi USBPertimbangan Pengoperasian Penting demi Keselamatan Proyektor terkena asap atau uapPendahuluan Spesifikasi produk Aksesori Pendaftaran onlinePanel konektor HdmiMenentukan posisi proyektor Ukuran layar IN124STa XGA Rasio Throw = 0,63Menyambungkan sumber komputer Menampilkan gambar Menyesuaikan gambar Menu UtamaMenyambungkan perangkat video Pengatur Waktu Otomatis Mematikan proyektorMengatasi masalah konfigurasi Mematikan proyektorHasil Gambar yang benar Tekan tombol PowerMasalah Solusi Tidak ada layar pembuka Gambar komputer diproyeksikanWindows 7 Panel Kontrol Tampilan Resolusi Layar Pengaturan Lanjutan tab AdapterBeragam menurut sistem operasi Vertikal pada Menu Sesuaikan posisiHorizontal atau Lanjutan GambarUtama Rasio Skala Menu UtamaColor Indikator panas berlebihan Mengganti lampu Masih perlu bantuan?Perhatian Menggunakan remote kontrolMenyelesaikan masalah remote Menyelesaikan Masalah Audio Menggunakan audioMenggunakan speaker proyektor Menggunakan tombol keypad Mengoptimalkan gambar komputer Fitur PresentasiMengoptimalkan gambar video Menyesuaikan proyektorMenggunakan menu Menu Utama Tombol navigasi keypadMenu Utama Kontrol 3D Menu LanjutanGambar WarnaPenakariran Tertutup PengaturanPengaturan Audio Pengaturan GambarSetelan PIN LampuPengaturan OSD DayaPengaturan Ketinggian Status/LayananPengatur Waktu JaringanJika Anda berada di lingkungan non-DHCP Mengontrol proyektor melalui lingkunganSambungan berkabel Sambungan nirkabel Cara mengonfigurasi mode APCara mengonfigurasi mode klien Proyektor pengendali web Tentang Crestron e-Control Item Kategori Panjang Input Jumlah Maksimum Karakter Penginstalan untuk Windows dan Macintosh Menampilkan gambar melalui EZ DisplayCrestron RoomView Ketentuan Sistem Memproyeksikan dari Telepon Pintar/TabletMenggunakan EZ Display Penginstalan untuk Android dan iOSEZ Display EZ RemoteEZ Display Live Cam EZ Display Streaming DokumenEZ Display Pix Viewer EZ Display Streaming Web EZ Display Dropbox Fitur Layar USB EZEZ Display Layar Bagi Konfigurasi Sistem Yang DirekomendasikanMenampilkan gambar dengan perangkat penyimpanan USB Memori InternalSelect/Enter Mode foto Menampilkan sebuah gambarTombol Aksi MenuMode video Mode audio Mode Office viewer Pengaturan Rekam Suara Format file yang didukung GambarAudio Format Font Ukuran Subtitle SubtitleOffice Viewer Catatan Codec subtitle campuran Tidak didukungMengisi Daya Baterai Penunjuk LiteBoard WandCara Menggunakan Penunjuk Cara Memegang Penunjuk Menggunakan Lebih dari Satu PenunjukPosisi Penunjuk dan Menghindari Bayangan Fitur Penunjuk Support Mengatasi Masalah LiteBoardInformasi Baterai Lithium Menggunakan kunci keamanan PemeliharaanMembersihkan lensa Mengganti lampu proyeksi PeringatanMenu Lanjutan Dhcp USB USB MINI-B
Related manuals
Manual 59 pages 15.4 Kb