LG Electronics IP3100 manual WBagaimana mengenai penggunaan ponsel oleh anak-anak?

Page 74

LG-IP3100

penambahan jarak. Sebagai contoh, Anda dapat menggunakan headset dan meletakkan ponsel men- jauhi tubuh Anda atau menggunakan ponsel yang ter- hubung dengan antena remote. Sekali lagi, data ilmu pengetahuan tidak menunjukkan bahwa telepon selu- lar berbahaya.Tetapi jika Anda memperhatikan tentang pengaruh RF dari produk ini, Anda dapat melakukan langkah-langkah yang dijelaskan di atas untuk mengu- rangi pengaruh RF dari penggunaan ponsel.

10.WBagaimana mengenai penggunaan ponsel oleh anak-anak?

Fakta ilmu pengetahuan tidak menunjukkan bahaya ter- hadap penggunaan ponsel, termasuk anakanak dan remaja. Jika Anda ingin melakukan tindakan untuk men- gurangi pengaruh energi frekuensi radio (RF), tindakan yang dijelaskan di atas juga dapat diterapkan pada anak-anak dan remaja yang menggunakan ponsel. Mengurangi waktu penggunaan ponsel dan meningkatkan jarak antara pengguna dan sumber RF akan mengurangi pengaruh RF.

Beberapa kelompok yang disponsori oleh pemerintah nasional tidak menyarankan penggunaan ponsel oleh anak-anak. Sebagai contoh, pemerintah negara Inggris menyebarkan leaflet yang berisi rekomendasi serupa pada Desember 2000. Mereka menginformasikan bahwa tidak terdapat fakta: penggunaan ponsel menye- babkan tumor otak atau efek penyakit lainnya.

LG-IP3100

Rekomendasi mereka untuk membatasi penggunaan ponsel oleh anak-anak merupakan tindakan pencega- han yang tegas; namun larangan ini tidak didasarkan pada fakta ilmu pengetahuan bahwa bahaya terhadap kesehatan dapat muncul akibat penggunaan ponsel.

11.Bagaimana mengenai interferensi ponsel terhadap peralatan medis?

Energi frekuensi radio (RF) dari ponsel dapat mempen- garuhi fungsi peralatan elektronik. Untuk alasan ini, FDA membantu menghasilkan metode pengujian secara detail untuk mengukur interferensi elektromagnetik (EMI) pada alat pacu jantung dan defibrillator dari tele- pon selular. Metode pengujian ini sekarang merupakan bagian dari standar yang disponsori oleh Asosiasi untuk Pengembangan Peralatan Medis (AAMI). Rancangan akhir, kolaborasi yang dilakukan oleh FDA, perusahaan peralatan medis, dan beberapa kelompok lainnya, telah disempurnakan pada akhir tahun 2000. Standar ini akan memungkinkan perusahaan untuk memastikan bahwa alat pacu jantung dan defibrillator aman dari penggu- naan ponsel EMI.

FDA telah menguji alat bantu dengar terhadap interfer- ensi sinyal RF dari telepon genggam dan membantu mengembangkan standar fakultatif yang disponsori oleh Institute of Electrical and Electronic Engineering (IEEE). Standar ini menggolongkan metode pengujian dan per- mintaan performa untuk alat bantu dengar dan ponsel sehingga tidak terdapat interferensi yang muncul ketika

Bab 6

Petunjuk Umum Keselamatan

68

69

Image 74
Contents User Guide Penggunaan Petunjuk LG-IP3100 Contents Security Settings … … … … … … … … … … … … Sound Settings … … … … … … … … … … … …Display Settings … … … … … … … … … … … … Service Features … … … … … … … … … … … …Introduction Important InformationBodily Contact During Operation Check AccessoriesFCC RF Exposure Information Vehicle-Mounted External AntennaAdapter Charger Safety Battery SafetyBattery Disposal FCC Part 15 Class B ComplianceGeneral Warnings and Cautions Safety InformationGetting Started Explosion, Shock, and Fire HazardsPhone components Phone Overview Onscreen IconsRemoving the Battery Using the Battery PackInstalling the Battery Battery Charge LevelBasic Functions Turning Your Phone On and OffMaking and Answering Calls Internal Phone BookPhone Book Features Menu FeaturesChanging Your Phone’s Settings Find Speed Dial ServicesFind Name Add New EntrySending and Receiving Messages Scheduler Functions Sound Settings Alert Display SettingsSilent Mode BacklightLanguage Screen SaverContrast VersionChange Lock Code Security SettingsLock Phone Special #sRoaming CalculatorGames Mobile HawkBlack Jack Game Options To activate Call WaitingCall Forwarding To deactivateAccessories Travel ChargerCall History Phone Book Messages SettingsMenu Tree CalculatorSafety Guidelines TIA Safety InformationHearing Aids Electronic DevicesPacemakers Other Medical DevicesAircraft FDA Consumer UpdatePosted Facilities Blasting AreasSafety Guidelines What kinds of phones are the subject of this update? Safety Guidelines Safety Guidelines Safety Guidelines Consumer Information on SAR Specific Absorption RateLimited Warranty Statement What this Warranty does not Cover LG-IP3100 Buku Telepon Internal … … … … … … … … … Mengaktifkan dan Menonaktifkan Ponsel…21Melakukan dan Menjawab Panggilan … … Mengubah Pengaturan Ponsel Anda … …Pengaturan Suara … … … … … … … … … … … Mengirim dan Menerima Pesan … … … … …Fungsi Agenda … … … … … … … … … … … … Pengaturan Tampilan … … … … … … … … … …Pendahuluan Informasi PentingAntena Eksternal yang Terpasang pada Kendaraan Memeriksa AksesorisKontak Tubuh Selama Pengoperasian Pembuangan Baterai Standar FCC Bab 15 Grup BPengamanan Baterai Pengamanan Adapter ChargerPeringatan Umum dan Pencegahan Bab 1 Memulai PengaktifanInformasi Keselamatan Bahaya Ledakan, Kejutan Listrik dan KebakaranKomponen ponsel Ikhtisar Ponsel Ikon pada LayarMengganti Baterai Menggunakan Unit BateraiMemasang Baterai Level Pengisian BateraiBab 2 Fungsi Dasar Ponsel Mengaktifkan dan Menonaktifkan PonselMelakukan dan Menjawab Panggilan Buku Telepon InternalFitur Buku Telepon Bab 3 Fitur MenuMengubah Pengaturan Ponsel Anda Menambahkan Entri Baru Cari NamaPanggil cepat LayananMengirim dan Menerima Pesan Fungsi Agenda Pengaturan Suara Peringatan Mode sunyiPengaturan Tampilan Lampu layarVersi KontrasBahasa Sorot Tinggi, Tinggi Sedang, Tinggi Rendah atauRubah Kode Kunci Pengaturan KeamananKunci ponsel #s SpesialPgl Jelajah KalkulatorTekan Anda akan melihat hasil perhitungan Black Jack Game Options Mengaktifkan Fitur Alih Panggilan Panggilan MenungguMengalihkan Panggilan Menonaktifkan Fitur Alih PanggilanBab 4 Aksesoris Charger Pemantik RokokAgenda Bab 5 Bagan MenuDaftar Pgl Buku Telp Pesan PengaturanPenggunaan Sinyal Frekuensi Radio Bab 6 Petunjuk Umum KeselamatanInformasi Keselamatan TIA Perawatan AntenaAlat bantu dengar Peralatan ElektronikAlat pacu jantung Peralatan Medis LainLingkungan yang Mudah Menimbulkan Bahaya Ledakan Informasi Baru FDA untuk KonsumenArea Ledakan Untuk Kendaraan dengan Kantung UdaraLG-IP3100 Telepon jenis apakah yang dimaksud dalam infor- masi ini? Apa hasil penelitian yang telah diperoleh?FDA telah menjadi peserta pemimpin dalam LG-IP3100 WBagaimana mengenai penggunaan ponsel oleh anak-anak? Informasi Konsumen mengenai SAR Dimana saya dapat menemukan informasi tamba- han?Pernyataan Garansi Terbatas LG What this Warranty does not Cover